Lihat ke Halaman Asli

Achmad Saifullah Syahid

TERVERIFIKASI

Penulis

Perjalanan Tiga Kota

Diperbarui: 17 Oktober 2016   23:24

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Foto: http://digitalfotografi.net/

Menjelang shubuh
Aku menyaksikan perang brubuh
Semalam terkapar di emper toko
Setelah mabuk diiringi lagu dangdut koplo
Selamat malam duhai kekasih...

Secangkir kopi panas
Kecamuk deru ombak laut selatan
Menghempas badan hingga lunglai
Siapa itu dinihari duduk sendiri
Berteman sepi atau menunggu kekasih sejati

Diantara tiga kota
Perjalanan pasti akan tiba
Di keheningan malam
Canda tawa untuk sementara istirahat saja
Supaya jelas siapa pengkhianat diantara kita

Padu sedih dan gembira
Pendulum berhenti di pusat gravitasi
Tidak bergerak lagi
Diri menemukan diri
Tegak ubun ubun terpusat di garis arsy kekuasan sunyi

Rumah Ngaji 171016

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline