Lihat ke Halaman Asli

Semur Daging Sapi ala Sunda

Diperbarui: 23 Juli 2019   08:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

14265528051677835319

Selamat pagi nusantara informasi yang kita berikan dapat membantu anda dalam mengolah kuliner rumahaan ataupun bisnis anda semoga jadi inspirasi buat mengembangkan bakat menjadi chef,hehe bila dirumah ada daging sapi tiada salahnya anda mencoba resep masakan ini Semur Daging Sapi Ala Sunda.

Untuk menghasilkan rasa yang mantap memang memerlukan bumbu-bumbu yang khas untuk semur daging sapi buatan anda ini proses memasak yang cukup mudah sehingga anda dapat memasaknya sendiri di rumah,mari kita simak bahan bumbu Semur Daging Sapi ini .

[caption id="attachment_373355" align="aligncenter" width="291" caption="sumber gambar : http://taziex82.blogspot.com"][/caption]

Semua bahan kira kira dapat anda temukan di warung terdekat.

Bumbu

*Siapkan 4 gelas santan asli (dari 1 butir kelapa) untuk yang instan tidak di sarankan,hehehe

* Siapkan 4 buah cabe merah, haluskan

* Siapkan 4 siung bawang putih, haluskan

* Siapkan 2 sdm bawang goreng, haluskan

* Siapkan 1 buah tomat besar, haluskan

* Siapkan ½ sdm kemiri, haluskan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline