Lihat ke Halaman Asli

Tertunduk

Diperbarui: 21 Juni 2019   00:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Bila tiada sempat  yang terucap

Adalah aku sebagai insani kecil

Bohemian!

Bebas berseni

Berani dan tak bisa dikendali

Ku seret sobek kemarin

Rekayasa  perkara batin

Penghianatan dan debu jalanan masih kurasa tidak baik

Tiada senja dipeluh seluruh,

Nestapa hina diinjak rapuh

Sekarang, tak lagi tahan

Penumpukan kata atas makna ganda

Sempurna!

Makin rancu, makin jadi abu

Supaya kecewa makin menggebu

KepadaMu aku mengadu




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline