Lihat ke Halaman Asli

Sistem Informasi Akuntansi

Diperbarui: 23 November 2024   21:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Sistem informasi (SI) adalah kombinasi dari manusia, teknologi, dan prosedur yang digunakan untuk mengumpulkan, menyimpan, dan memproses data untuk mendukung pengambilan keputusan dalam organisasi. SI mencakup berbagai komponen seperti perangkat keras, perangkat lunak, manusia, database, dan prosedur

Jenis Sistem Informasi:

Sistem Informasi Manajemen
Sistem perencanaan yang melibatkan bagian manajemen, termasuk sistem informasi manajemen, sistem informasi akutansi, dan sistem informasi penjualan

Sistem Informasi Transaksi
Sistem yang digunakan untuk mengelola transaksi, termasuk sistem informasi penjualan, sistem informasi pembelian, dan sistem informasi pengiriman

Sistem Informasi Pendukung Keputusan
Sistem yang digunakan untuk membantu pengambilan Keputusan, termasuk sistem informasi perencanaan, sistem informasi pengendalian, dan sistem informasi control.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline