Lihat ke Halaman Asli

Abdurrofi Abdullah Azzam

Intelektual Muda, Cendikiawan Pandai, dan Berbudaya Asia Afrika

Diary Perjalanan Pandangan Manusia Mengenai Tuhan Tanpa Gender di Bumi

Diperbarui: 11 Maret 2023   11:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Diary Perjalanan hidup di Bumi. Foto : Shutterstock.

Tuhan tidak dapat dikategorikan sebagai alfa female, alfa female atau jenis kelamin manusia apapun sebagai perjalanan hidup saya yang panjang di planet Bumi sebagai diary khusus pribadi yang boleh dibaca sesama.


Tuhan dalam Islam tidak memiliki identitas gender dan tidak reproduksi menghasilkan identitas Tuhan Bapak, Tuhan Ibu, dan Tuhan Anak dikenal Tuhan Tanpa Gender.

Tuhan tidak memiliki gender dalam keyakinan saya, dan saya sebagai intelektual harus memastikan bahwa kita tidak menempatkan diskriminasi gender pada praktik atau nilai-nilai kita.

Beberapa intelektual baik dari ulama, cendikiawan maupun profesor mendapatkan pencerahan Tuhan tanpa gender sebagai berikut:

1. Ingrid Mattson

Foto : Hustpost Inspiration

Ingrid Mattson adalah seorang mantan cendekiawan non-Muslimah dan mantan presiden Islamic Society of North America.

Sebelum memeluk Islam, ia mempelajari berbagai agama, termasuk Kristen, Taoisme, dan Agama-agama Tradisional Afrika.

Ketika ia belajar Islam, salah satu hal yang menarik perhatiannya adalah konsep tentang Tuhan yang tidak memiliki gender, yang membuatnya semakin tertarik pada agama ini.

2. Jeffrey Lang

Foto : Truth Seeker

Jeffrey Lang adalah seorang profesor matematika di University of Kansas yang memeluk Islam setelah mempelajari berbagai agama, termasuk Hindu, Buddha, dan Kristen.

Salah satu hal yang menarik perhatiannya tentang Islam adalah konsep tentang Tuhan yang tidak memiliki gender, yang membuatnya semakin tertarik pada agama ini.

3. Maryam Jameelah

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline