Lihat ke Halaman Asli

Abdullah

Guru di UPTD SDI BATUTUA KEC. ROTE BARAT DAYA Kab Kote Ndao

Modul 2.1.d. tentang Forum Komuniksi antara Fasilitator

Diperbarui: 17 Agustus 2024   19:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Assalamu alaikum... Salam dan Bahagia Bapak Ibu guru hebat

Artikel ini menjelaskan apa yang Di Modul 2.1  saya akan memaparkan tentang Forum Komunikasi antara Fasilitator dan Peserta , ini merupakan kesempatan yang sangat baik untuk saya untuk memahami apa dan bagaimana Pembelajaran Berdiferensiasi dan cara mengimplementasikan di peserta didik. Pada kesempatan ini saya sebagai CGP diberikan kesempatan untuk mengajukan pertanyaan kepada Fasilitator, pertanyaan saya adalah: 

Apa dan bagaimana cara pemetaan Murid berdasarkan Aspek Kesiapan Belajar dengan menjaga sikap kecemburuan atau iri antara murid? jika dari Aspek ini terbentuk kelompok murid yang pintar-pintar saja, dan atau yang kurang-kurang saja, bagaimakah cara agar tidak menimbulkan atau rasanya tidak bagus bila dilihat oleh murid yang lain?

Demikian pertanyaan yang saya ajukan, terima kasih.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline