Lihat ke Halaman Asli

Arief Priyanto

Graduate of Communication Science | Journalist and Broadcasting Addict

Super Kejutan! Hasil Lengkap Semua Negara Babak 32 Besar Hongkong Open 2023 (13/9): Viktor Kalah!

Diperbarui: 13 September 2023   23:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tunggal Putra Denmark Viktor Axelsen Kalah di Babak 32 Besar Hongkong Open 2023 (Foto: SpoTV)

Berikut hasil lengkap semua negara pada babak 32 besar tournament Hongkong Open 2023 World Tour Super 500 hari kedua yang telah usai digelar. Pertandingan yang berlangsung pada 13 September 2023 di Hong Kong Coliseum, Kowloon, Hong Kong, pada pukul 08.00 WIB. Hasil mengejutkan terjadi di sektor tunggal putra, dimana unggulan satu asal Denmark Viktor Axelsen harus angkat koper terlebih dahulu usai mengakui keunggulan pemain Chinese Taipei Lee Chia Hao dalam dua gim langsung.

Berikut Hasil Lengkap Semua Negara Babak 32 Besar Hongkong Open 2023 Hari Kedua (13/9) :

MD
Goh Sze Fei/Nur Izzudin VS Aaron Chia/Soh Wooi Yik [2]
Walk Over

WD
Tanisha Crasto/Ashwinni Ponnappa vs Lee Chia Hsin/Teng Chung Hsun
21-19 21-19

WD
Li Wenmei/Liu Xuanxuan vs Ng Tsz Yau/Tsang Hiu Yan
21-12 21-6

WD
Keng Shu Liang/Zhu Chi vs Hung Ling Fang/Lin Xiao Min
21-16 14-21 21-15

WD
Rin Iwanaga/Kie Nakanishi [14] vs  Paul Lynn Cau Hok/Lauren Lam
21-7 21-13

WS
Kirsty Gilmour vs Pai Yu Po
21-14 21-8

ws
Aya Ohori vs Natsuki Nidaira
21-14 21-19 0;44

Ws
Zhang Beiwen [7] vs  Sung Shuo Yun
21-13 21-13 0;31

MS
Su Li Yang vs Lakhsya Sen [8]
Walk over

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline