Lihat ke Halaman Asli

Tri Sapta Mw

Menulis untuk menambah pengetahuan. Amunisi menulis adalah membaca.

Cara Memaafkan Orang Lain

Diperbarui: 29 April 2023   23:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dok pri

Arti Memaafkan dari web KBBI/me·ma·af·kan/ v memberi ampun atas kesalahan dan sebagainya; tidak menganggap salah dan sebagainya lagi: ia telah - kesalahanku;

Baru saja usai lebaran, saling meminta maaf. Saling Memaafkan. Adakah yang sulit memaafkan?  Berkata iya, saya maafkan, tetapi hatinya masih tidak memaafkan.
Bagaimana Cara Memaafkan  tak hanya dimulut tetapi juga dihati? 

1. Identifikasi emosi yang ada dalam hati

Akui rasa sedih dan terluka akibat perkataan dan perbuatan orang lain.  Tanyakan pada diri seberapa besar  terluka dengan perkataan dan perbuatan orang lain. Bahaya kalau pura-pura tidak sakit hati. 

Sering bukan tajam perkataan orang lain kita terluka melainkan karena diri sedang sensitif. Ibarat sudah ada luka di tangan diberi garam. Padahal kalau tidak luka, tangan diberi garam tidak masalah.

Jadi urai penyebab orang bersalah terhadap diri kita. Apakah orangnya memang mulutnya seperti itu, perilakunya tidak terkontrol, atau diri kita sedang tidak baik-baik saja. Jadi apapun orang lain lakukan padahal tidak bermaksud menyakiti, karena diri kita sedang bermasalah. 

Apakah diri kita mempunyai perilaku playing victim, menganggap semua hal yang buruk yang terjadi sengaja dilakukan orang lain untuk menyakitkan diri kita?

2. Kesalahan orang lain terkait hukum.

Kalau orang lain memperlakukan kita kurang menyenangkan seperti menghibah, mencaci, menghina,  memfitnah, perudungan secara verbal  atau  fisik. Sedang diri kita tidak bisa melawan, bila tidak bisa mengurai sendiri permasalahan, harus bicara dengan orang yang mampu  menolong baik sebagai pendengar atau secara profesional (psikolog).

Sedang masalah syar'iyah, harus melalui hukum.  Perilakunya tetap dimaafkan. Namun proses hukum tetap berlanjut. 

3. Bila orang mempunyai salah tidak mau minta maaf

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline