Lihat ke Halaman Asli

Syamsurial Sad

Dibuat dengan sebenarnya sesuai ktp

Prancis Terbuka (3): Bencic, Pliskova dan Kvitova Serta Aliassime Langsung Tergusur dari Persaingan

Diperbarui: 30 Mei 2023   14:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Karolina Pliskova, Belinda Bencic, dan Petra Kvitova serta Felix Auger-Aliassime langsung tergusur di putaran pertama. Sumber foto : rolandgarros.com

Dua unggulan 10, FA-Aliassime dan Petra Kvitova serta ungulan 12 Belinda Bencic dan unggulan 16 Karolina Pliskova langsung tergusur di putaran pertama Prancis Terbuka 2023.

TUNGGAL PUTRA
Pada pertandingan sore menjelang malam kemaren petenis kanada Felix Auger-Aliassime tak berkutik menghadapi petenis 36 tahun asal Italia Fabio Fognini.

Fognini yg sekarang berada diluar top 100 player tepatnya atp130 mengalahkan Aliassime tiga set langsung 64, 64, 63.

Petenis lain yg tersingkir pada putaran pertama kemaren adalah juara us open 2020 yg juga dua kali finalis prancis terbuka (2018 dan 2019) petenis austria Dominic Thiem.

Thiem tersingkir setelah bertarung  lima set menghadapi petenis argentina Pedro Cachin.

Thiem kalah dulu di dua set pertama dan kedua, kemudian berhasil menyamakan skor 2-2 dg memenangi set kedua dan ketiga. Namun di set penentuan Cachin berhasil menguasai permainan hingga menang dg skor akhir 63, 62, 6(1)7, 46, 62.

Selain Aliassime unggulan lain yg tersingkir kemaren adalah Jan-Lennard Struff(21), Botic van de Zandschulp(25) dan Bernabe Zapata Miralles(32).

Dua unggulan utama dan calon kuat juara Carlos Alcaraz Garfia(1) dan Novak Djokovic(3) berhasil melewati putaran pertama dg mudah dan mulus.

Alcaraz kehilangan tujuh gim ketika mengalahkan petenis kualifikasi asal italia F. Cobolli tiga set langsung 60, 62, 65.

Sedangkan Djokovic juga menang tiga set langsung tapi sedikit kesulitan untuk menang atas petenis AS Aleksandar Kovacevic dg skor 63, 62, 76(1).

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline