Dengan sisa2 kemampuannya akhirnya Nadal berhasil memenangkan pertarungan terakhirnya setelah dua kali kalah di grup Hijau ATP Final 2022.
Nadal akhirnya berhasil membukukan kemenangan dg mengalahkan Casper Ruud dua set langsung 7-5, 7-5.
Nadal dan Ruud menerima nasib yg bertolak belakang. Nadal menang tapi gagal ke SF, sebaliknya Ruud kalah tapi lolos ke SF.
Slot kedua tiket SF grup hijau di raih petenis AS Taylor Fritz, setelah dalam pertarungan yg menegangkan terutama di set pertama dan kedua berhasil melibas petenis Kanada Felix Auger,-Aliassime dalam tiga set.
Set pertama dan kedua berlangsung imbang, kedua petenis mampu mempertahankan servisnya masing2 hingga kedua set harus diakhiri dg fase tie break.
Di set pertama Fritz menang tie break dg skor 7(7)-6(4) dan set kedua balik Aliassime yg menang dg skor 7(7)-6(5).
Pada set penentuan Aliassime tak mampu mempertahankan level permainannya, dua kali servisnya dipatahkan Fritz dan Fritz menang dg skor akhir 6(4)-7(7), 7(7)-6(5) dan 6-2.
Fritz melaju ke SF karena sama2 mengantongi dua kemenangan dan satu kalah dg Ruud, sedangkan Nadal dan Aliassime sama2 mengantongi satu menang dan dua kalah hingga sama2 tersingkir.
Hasil pertandingan tunggal (RR) Grup Hijau
1
C. Ruud(3) 7(7)6
F. Auger-Aliassime(5) 6(4)4
2.
C. Ruud(3) 647(8)
T. Fritz(8) 366(6)
3.
R. Nadal(1) 77
C. Ruud(3) 55
4.
R. Nadal(1) 6(3)1
T. Fritz(8) 7(7)6
5.
F. Auger-Aliassime(5) 66
R. Nadal(1) 34
6
T. Fritz(8) 7(7)6(5)6
F.A. Aliassime(5) 6(4)7(7)2