Lihat ke Halaman Asli

Syamsurial Sad

Dibuat dengan sebenarnya sesuai ktp

Hamburg Open: Dila/Kato ke final, Kontaveit ke SF, dan C Alcaraz ke QF

Diperbarui: 22 Juli 2022   17:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Petenis Estonia Anett Kontaveit(atas), Dila/Kato(bawah dan Carlos Alcaraz(kanan). Sumber foto : wikipedia.org

Hamburg Open hari ini akan mempertandingkan final ganda putri, SF tunggal putri dan QF tunggal putra.

GANDA PUTRI
Ganda Indonesia/Jepang, Dila/Kato berhasil memenangkan partai semi final dan melaju kefinal Hamburg Open 2022.

Dalam pertarungan ketat melawan unggulan pertama ganda Rumania Bara/Niculescu fi SF, ganda Dila/Kato menang rubber set.

Setelah menang 6-4 di set pertama, Dila/Kato kalah telak 1-6 di set kedua, baru di set ketiga yg dilakukan dg tie break Dila/Kato menang cukup mudah 10-4.

Di final Dila/Kato akan menghadapi ganda Amerika Serikat Sophie Chang/Angela Kulikov.

Chang/Kulikov ke final setelah di SF mengalahkan ganda Anastasia Potapova/Yana Sizikova rubber set 0-6, 6-4, 10-7

Pertandingan final akan berlangsung pada waktu dan lapangan yg belum ditentukan.

TUNGGAL PUTRI.

Pertandingan tunggal putri hari ini telah memasuki babak semi final yg semi final pertamanya akan berlangsung di Centre Court pada pukul 16.00 WIB.

Semi final pertama akan berlangsung antara petenis Belgia M. Zanevska(7) vs petenis AS Bernarda Pera.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline