Lihat ke Halaman Asli

Syamsurial Sad

Dibuat dengan sebenarnya sesuai ktp

Carlos Alcaraz Garfia Juara Miami Open 2022

Diperbarui: 4 April 2022   07:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Carlos Alcaraz Garfia di SF Miami Open 2022. Hari ini Alcaraz menjadi juara setelah mengalahkan petenis Norwegia Casper Ruud 7-5, 6-4. Dok. Pribadi

Petenis muda Spanyol kelahiran 05052003 Carlos Alcaraz Garfia berhasil menjadi juara Miami Open 2022

Dengan hasil itu, Carlos Alcaraz Garfia yg hanya unggulan 14, menjadi juara termuda ketiga yg memenangkan ATP Master 1000. 

Dua petenis yang lebih muda dari Alcaraz ketika menjuarai Master 1000 adalah Michael Chang di Toronto Open thn 1990 dan Rafael Nadal di Montecarlo Master thn 2005.

Keberhasilan menjadi juara diperoleh tengah malam tadi dg mengalahkan petenis Norwegia unggulan enam Casper Ruud dg skor 7-5, 6-4.

Dg kemenangan ini Alcaraz mempunyai skor menang kalah 13-2 selama tahun 2022.

Kemenangan ini juga memperbaiki peringkatnya di rangking ATP menjadi ATP 11 dari ATP 16 sebelumnya mulai hari ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline