Ternyata unggulan satu maupun rangking satu dunis tidak berpengaruh apapun bagi Djokovic di Olimpiade Tokyo 2020.
Di tunggal putra kemenangan tanpa kehilangan satu setpun sampai perempat final jadi tak berarti ketika ia disingkirkan Zverev di semifinal.
Diperebutan medali perunggu Djokovic gagal maning, ketika ditaklukan P. Careno Busta(Spanyol) 4-6,7(8)-6(6),3-6.
Kejadian serupa berulang diganda campuran.
Di ronde pertama Djokovic/Stojanovich menang mudah 6-3,6-4 atas Stefani/Melo(Brasil)
Diperempat final mengalahkan Siegemund/Krawietz(Jerman) dg mudah 6-1,6-2.
Di semifinal dihadang petenis (ROC), Elena Vesnina/Aslan Karstsev 7(7)-6(4),7-5 dan gagal ke final
Diperebutan medali perunggu kalah tanpa bertanding karena Djokovic mengundurkan diri akibat cedera di partai tunggal versus P Careno Busta.
Jadilah Djokovic pulang dengan tangan hampa, tanpa medali baik perunggu apalagi emas, dan terkuburlah semua impiannya.