Dalam pertandingan pertama tunggal grup London 2020, juara atp finals 2019 Stefano Tsitsifas langsung kalah di partai pembuka.
Bertanding melawan unggulan 3petenis Austria Dominic Thiem bermain cukup diset pertama dan kedua. Di set pertama Tsitsifas kalah tie break 6-7(7-5) dan memenangkan set kedua dengan 6-4, namun di set ke 3 harus mengakui keunggulan Thiem dg skor 3-6. Thiem menang dg skor 7-6(7-5), 4-6, 6-3.
Petenis rangking 2 dunia Nadal tanpa kesulitan berhasil mengatasi perlawanan debutan baru di ATP Finals petenis Rusia Andrey Rublev dua set langsung 6-3, 6-4.
Di sektor ganda pada grup Mike Brian terjadi persaingan sengit antara pasangan Kevin Krawietz/A. Mies vs N. Mekti/W. Koolhof dalam pertarungan rubber set dan tie break. Pertandingan dimenangi pasangan N. Mekti/W. Koolhof dengan skor 6-7(3-7), 7-6(7-4), 10-7.
Di pertandingan kedua grup Mike Bryan ini juga berlangsung rubberset antara pasangan R. Ram/J. Salisbury vs Kubot. L/Melo. M yg dimenangkan pasangan R. Ram/J. Salisbury dg skor 7-5, 3-6, 10-5.
Hari ini kedua grup London 2020 dan Mike Brian istirahat dan akan dilanjutkan hari Selasa antara ;
Rafael Nadal vs Dominic Thiem dan Stefano Tsitsifas vs Andrey Rublev di tunggal putra(grup London 2020) dan di grup Mike Bryan akan bertanding :
A. Mies/Kevin Krawietz vs Kubot L/Melo M dan antara R. Ram/J. Salisbury vs N. Mekti/W. Koolhof.
Pada hari ini pertandingan tunggal putra dilanjutkan pada grup Tokyo 1970 antara unggulan pertama Novak Djokovic(Serbia) vs Diego Schwartzman dan ulangan partai final Paris Master antara Daniil Medvedev(Rusia) vs Alexander Zverev(Jerman).
Sebagai perbandingan dari head to head antara djokovic vs schwsrtzman, mereka telah 5 kali bertemu dan kelimanya domenangi djokovic, 3 pertandingan berlangsung di clay court dan 2 di hard court.
Sedangkan dari head to head zverev dan medvedev, zverev unggul 5-2 dari 7 kali bertemu, namun pertandingan terakhir di final Paris Master, Medvedev mengalahkan Zverev dg skor 5-7, 6-4, 6-1.
Pada sektor ganda pertandingan akan dilanjutka dg 2 pertandingan di gggg grup bob