Lihat ke Halaman Asli

Ini Dia Kepanjangan FPI

Diperbarui: 24 Juni 2015   10:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Di era reformasi ini hanya FPI alias Front Pembela Islam yang dianggap ormas paling fenomenal dan kontroversi, apalagi ketika beraksi pro kontra menanggapi ramai sekali di berbagai penjuru negeri. Di bulan Ramadhan ini seperti menjadi tradisi FPI untuk melakukan aksi berani mati, walau kali ini sampai menelan korban nyawa orang melayang sia-sia, dan wacana untuk membubarkan FPI menyeruak dan mengisi berbagai diskusi, FPI tetap tak perduli terus berjuang di jalan Allah SWT yang diyakininya. Ada yang getol berjuang mendesak pemerintah untuk segera bertindak membubarkan FPI, namun ada juga yang membela bahwa negeri ini membutuhkan FPI untuk menindaklanjuti hukum yang dinilai tidak berjalan dengan benar. Ada yang mengatakan FPI itu BUKAN ORMAS AGAMA atau BUKAN ORMAS ISLAM walau ada kata ISLAM dalam kepanjangannya.

Cikal bakal FPI sudah banyak ditulis diberbagai media dengan berbagai analisisnya, sejarah berdirinya ternyata tak lepas dari peran pemerintah juga, bahkan melibatkan petinggi TNI dan Polri. Konon, tujuannya untuk MENCEGAH KONFLIK VERTIKAL antara massa dengan pemerintah (aparat keamanan), agar tidak menimbulkan kecenderungan citra buruk bahwa Polri dan TNI itu MUSUH RAKYAT. FPI bukan ormas tapi PAM SWAKARSA, nama awalnya Front Pembela Indonesia, tapi terasa kurang menggigit dan strategis, maka kata ISLAM dipakai agar lebih bertaring, maklum di negeri ini jargon Agama cukup ampuh mencari simpati masyarakat, khususnya agama mayoritas. FPI memang diharapkan menjadi garda terdepan pasukan Polisi. Kini FPI sudah membesar, pintar, dan bisa liar bila sang majikan tidak perhatian. FPI sudah berhasil menarik simpati banyak pejabat maupun pengusaha untuk ikut memberikan sumbang sih apa yang diperlukannya, artinya FPI sudah mempunyai nilai tawar tinggi untuk suatu aksi-aksi eksklusif. Apakah FPI sudah menjadi bumerang para pemrakarsa kelahirannya?

Hiruk pikuk FPI dalam mengisi derap pembangunan politik bangsa ini akhirnya menimbulkan kontroversi, celakanya hal-hal negatip menjadi stempel organisasinya, bahkan banyak orang yang mempunyai kepanjangan hasil kreasinya untuk kata FPI itu sendiri, misalnya seperti di bawah ini : FPI = Front Pembela Islam (Ini kepanjangannya yang sudah paten). FPI = Front Pembela Indonesia FPI = Front Perusuh Indonesia FPI = Front Penghancur Indonesia FPI = Front Perusak Indonesia FPI = Front Pengkhianat Indonesia FPI = Front Pengacau Indonesia FPI = Front Pemberontak Indonesia FPI = Front Polisi Indonesia FPI = Front Premanisme Indonesia FPI = Film Porno Indonesia FPI = Penggemar Pornografi Indonesia FPI = Forum Pelesetan Indonesia FPI = Front Pesbuker Indonesia FPI  = Front Pengacara Indonesia FPI = Forum Penjunan Indonesia

FPI = Front Pendoa Indonesia FPI = Forum Puisi Indonesia FPI = Front Pelacur Indonesia FPI = Front Penembak Indonesia FPI = Front Pengutil Indonesia FPI = Forum Pensiunan Indonesia FPI = Front Pecundang Indonesia FPI = Foto Pejabat Indonesia FPI = Foto Presiden Indonesia FPI = Front Pothografer Indonesia FPI = Front Pembela Inul FPI = Fans Penggemar Inul FPI = Fans Patin Indonesia FPI = Fans Penyanyi Islami

13747743781680580559

FPI = Front Pembela Iblis FPI = Ferkumpulan Pejabat Iblis FPI = Front Pecandu Iblis FPI = Front Pengikut Iblis FPI = Front Persahabatan Islami FPI = Front Pengacau Islam FPI = Front Penegak Islam FPI = Front Penipu Islam FPI = Front Pengaman Islam FPI = Fentungi Penghina Islam FPI = Forum Penegak Islam FPI = Forum Pengajian Islam FPI = Fasilitas Pejabat Islam FPI = Front Pecinta Islam FPI = Front Pengagum Imperialisme FPI = Forum Penggemar Ikan FPI = Festival Pembela Islam FPI = Front Para Inlander FPI = Front Perjaka Islami FPI = Fission Pembela Imposible FPI = Front Penentang Israel FPI = Front Pecundang Istana FPI = Front Pecandu Itil FPI = Front Pengentot Istri FPI = Fokoknya Penggemar Ini Itu deh! Dari semua kepanjangannya FPI, manakah yang Anda rasa cocok menjadi ORMAS di Indonesia ini?

Tulisan tentang FPI sebelumnya :

Sang Pembela Islam Indonesia itu FPI

- Habib Rizieq Syihab vs Susilo Bambang Yudhoyono

Illustrasi : 1.  reyrzq13.wordpress.com2. www.hariansumutpos.com 3.kesalahanquran.wordpress.com 4. www.berita8.com 5. ruangjuang.wordpress.com 6.m.jakartapress.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline