Lihat ke Halaman Asli

Doni Suhendra

Guru SMK smti Pontianak

Menentukan Prosedur Pengelasan

Diperbarui: 13 Desember 2022   09:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ukuran Kawat Las dan Ampere

1. TENTUKAN UKURAN DIAMETR ELEKTRODA

 Diameter elektroda  SANGAT penting mempengaruh  terhadap besar arus las listrik yang digunakan secara tepat. jika diameter elektroda kecil yang digunakan, maka ampere yang digunakan juga semakin kecil. Sebaliknya jika dimeter kawat las yang dipakai semakin besar, maka arus yang digunakan juga semakin besar. Untuk pemilihan diameter kawat las dan besar arus yang dipakai Anda dapat melihat table di BAWAH. 

2. Kecepatan Las

peraturanya:

 Jika Anda cenderung mengelas dengan kecepatan yang tinggi, maka arus yang digunakan juga harus lebih tinggi. 

 dikarenakan ampere yang tinggi berpengaruhi kecepatan busur yang mencair, semakin tinggi ampere  maka elektroda juga akan mencair semakin cepat dan sebaliknya jika arus yang dipakai rendah, maka elektroda mencairnya lebih pelan. 

3. Tebal Material.

Tebal material yang akan digunakan dalam pengelasan menentukan  pemilihan besar arus yang digunakan. Jika Anda mengelas pelat tipis (1-5 mm) maka arus yang direkomendasikan arus di bawah 65 A. Sedangkan untuk pelat tebal arus yang direkomendasikan lebih dari 65 A, hal tersebut akan berpengaruh pada masukan panas dan penetrasi hasil lasan. Karena pada pelat tebal diperlukan penetrasi yang cukup.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline