Lihat ke Halaman Asli

Elektrolisis Larutan Kalium Iodida

Diperbarui: 10 Mei 2023   20:49

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sel Elektrolisis adalah sel yang menggunakan arus listrik untuk menghasilkan reaksi kimia yang diinginkan dan digunakan secara luas di dalam masyarakat kita, seperti baterai aki. Elektrode yang digunakan pada sel elektrolisis berbeda dengan elektrode pada sel volta. Katode pada sel volta merupakan kutub positif dan anodanya merupakan kutub negatif. Sedangkan pada sel elektrolisis, katoda merupakan kutub negatif, dan anodanya merupakan kutub positif. Pada sel volta, pemberian tanda kutub positif dan negatif didasarkan pada potensial listrik di kedua elektrodanya. Adapun pada sel elektrolisis, penentuan kutub positif dan negatif didasarkan pada potensial yang diberikan dari luar.

Hasil dari percobaan yang telah dilakukan yaitu :

  1. Larutan KI

  • Anoda (+) menghasilkan cairan berwarna kekuningan.

  • Katoda (-) terdapat gelembung-gelembung gas dan tidak berwarna.

  1. Larutan coklat pada Anoda 

  • Larutan anoda + CHCI3 menghasilkan dua fasa, fasa atas berwarna kekuningan dan fasa bawah berwarna merah kecoklatan. 

  1. Larutan pada Katoda 

  • Larutan Katoda + Fenolftalein (PP) menghasilkan warna ungu

  • Larutan Katoda + PP + CHCI3 menghasilkan dua fasa, fasa atas dan bawah tidak berwarna. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline