Lihat ke Halaman Asli

Vera Ayu Widiastuty

Universitas Amikom Yogyakarta

Evaluasi Kegiatan Magang Kampus Merdeka X Beecons

Diperbarui: 2 Juni 2022   13:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

PT Baracipta Esa Engineering telah melaksanakan program-program dalam menyukseskan kegiatan magang merdeka selama 3,5 bulan terakhir. Tepat pada Kamis, 2 Juni 2022 Beecons mengadakan evaluasi kegiatan magang bersama direktur utama Beecons (Bapak Muhammad Arif Suhudi ) dan peserta magang Beecons.

Evaluasi ini diikuti dari berbagai divisi magang Beecons yang bertujuan untuk menumbuhkan kembali semangat para peserta magang agar dapat memaksimalkan sisa waktu 1,5 bulan magang di Beecons. Dengan adanya kesempatan untuk menggali dan mengambil pengalaman ataupun ilmu yang dapat menunjang karier bagi peserta magang dalam menghadapi dunia kerja. 

Harapannya evaluasi ini menjadikan sharing bersama bagi peserta magang dan mentor yang hebat untuk lebih baik kedepannya dalam berkarir dan bersosial dilingkungan kerja.

Masih banyak lagi program-program yang ada di magang Beecons, So Stay tune at social media Beecons Guys! 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline