Mohon tunggu...
amie lestari
amie lestari Mohon Tunggu... -

Saya bukan siapa-siapa hanya wanita biasa yang mencari kebahagian lewat cinta..

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Mimpi Aneh yang Membuatku Sangat Penasaran...

24 Juni 2010   03:33 Diperbarui: 26 Juni 2015   15:19 344
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemerintahan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Kemarin malam aku bermimpi, dari ujung jari telunjukku bisa mengeluarkan api yang berwarna merah ke biruan gitu. Aku melakukannya dihadapan kawan-kawanku. Salah satu dari kawanku bertanya.

"Bagaimana kamu bisa melakukannya?"

"Konsentrasi lalu pusatkan seluh energi dalam tubuhmu di ujung jari telunjukmu itu kemudian perintahkan agar keluar api dari ujung jarimu itu" jawabku.

Akupun heran bagimana bisa aku menjawab seperti itu padahal aku sendiri tidak mengerti. Kemudian salah satu teman ku ada yang mencobanya dan ternyata berhasil meski nyalanya tidak lama.

Aku heran karena sudah 2 minggu ini aku mimpi yang  aneh-aneh (itu menurutku).

Minggu yang lalu selama 3 hari berturut-turut aku mimpi tentang bayi-bayi kecil yang lucu, ada yang sedang bermain di gendonganku, lalu ada seseorang yang memberikanku bayi dll (pokoknya semua tentang bayi).

Dan sebelum aku bermimpi tentang jariku yang bisa mengeluarkan api tadi, di hari sebelumnya aku sempat bermimpi disuruh untuk mengajak main 2 bayi laki-laki kembar yang sedang berantem.

Aku jadi semakin penasaran akan arti dari mimpi-mimpiku selama 2 minggu ini, karena menurutku ini aneh. Apa mungkin ada maksud dari semua mimpi itu??. Tapi apapun itu aku akan selalu berdoa semoga itu bukan pertanda keburukan.Amin.

Bagi yang mengerti aku minta tolong masukannya .

Terima kasih..

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun