Mulai dari Mrs Sippy, Cocoon, Tropicola sampai La Plancha, banyak sekali beach club bertebaran di Seminyak.
Kamu tinggal bawa baju renang dan kacamata hitam, lalu duduk bersantai seharian di pinggir kolam sambil selfie-selfie yang pas untuk jadi konten Instagram-mu.
Kerja sambil liburan
Kamu punya berbagai bisnis yang tak bisa ditinggal selama liburan, termasuk bisnis properti di Bali? Jangan kuatir, di Seminyak kamu tetap bisa bekerja via Co-Working Space seperti Biliq Seminyak dan Sunset Co-Working.
Mau lebih nggak ribet lagi? Download aplikasi ePro sekarang supaya kamu bisa tetap lanjut mengelola investasi properti di Bali milikmu sendiri, tapi tetap bebas nikmati liburan!
Menikmati matahari terbenam
Seminyak terkenal dengan pasir keemasannya dan sunset yang indah. Rekomendasi ePro: S.O.S Anantara Seminyak, resto-bar yang menghadap langsung ke arah pantai sehingga saat matahari terbenam tiba, kamu bisa bersantai sambil menikmati cocktail lezat dan mendengarkan alunan musik DJ ternama.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI