Mohon tunggu...
alisia
alisia Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - pelajar

penulis yang sedang belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Ekonomi Kreatif, Kunci Kesejahteraan Masyarakat Indonesia

5 Februari 2023   15:57 Diperbarui: 5 Februari 2023   16:01 907
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi contoh dari ekonomi kreatif: Finansialku.com

 

Sahabat sekalian tentu sering melihat tayangan iklan di televisi. Semua tayangan tersebut termasuk dalam industri kreatif. Pada saat ini pemerintah terus mendorong kegiatan ekonomi kreatif di Indonesia.

Banyak masyarakat yang jatuh miskin akibat pandemi. Banyak orang yang di PHK, dan lainnya. Hal tersebut dapat menambah angka pengangguran di Indonesia.

Untuk mengatasi hal tersebut diterapkan lah ekonomi kreatif. Dengan adanya ekonomi kreatif dapat mendorong dapat mendorong masyarakat untuk lebih kreatif. 

Saya mengangkat tema ekonomi kreatif, dari pelajaran IPS saya. Saya berpedoman pada buku IPS 3. Buku IPS tersebut diterbitkan oleh PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri.

Tahukah sahabat sekalian, apakah itu ekonomi kreatif? Dan bagaimana pengaruhnya terhadap Indonesia?

Ini dia penjelasannya..

Ekonomi kreatif adalah kemampuan untuk membuat ide baru yang kemudian menghasilkan barang dan jasa yang memiliki nilai jual. Unit-unit usaha yang melakukan ekonomi kreatif disebut industri kreatif. Industri kreatif sendiri diartikan sebagai pemanfaatan ekonomi.

Ekonomi kreatif menuntut individu untuk menciptakan kesejahteraan dengan cara menghasilkan daya kreasi dan daya cipta. Indonesia memiliki basis sumber daya manusia cukup untuk pengembangan ekonomi kreatif. Pengembangan ekonomi kreatif ini bisa membuat indonesia mampu bersaing dengan negara-negara lain.

Lalu apa pengaruhnya terhadap Indonesia?

Ekonomi kreatif memberikan dampak bagi perekonomian Indonesia. Diantaranya menciptakan bisnis yang positif, pusat penciptaan inovasi, dan memperkuat citra identitas bangsa. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun