Berakhir indah dengan senyuman dan kebahagiaan
Kutahu ini tidaklah mudah ...
Namun kuyakin kau bisa
Dengan caramu yang sudah mengikatku
Entahlah, kapan itu datang
Kuberharap dalam doa tuk kebahagiaan yang abadi nanti
Hingga pada waktunya kau datang
Memberikan mas berlian
Damba'an yang penuh kenangan
Datang membawa dorongan
Agar terikat dengan janji ketulusan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!