Kata tidak baku : aktifitas
Contoh kalimat : Anis tetap melakukan aktivitas seperti biasa di pagi hari meskipun sedang libur.
2. Kata baku : foto
Kata tidak baku : photo
Contoh kalimat : Ani sedang mencari foto masa kecilnya.
3. Kata baku : pikirÂ
Kata tidak baku : fikirÂ
Contoh kalimat : Pikir dahulu pendapatan, sesal kemudian tidak berguna.
KESIMPULAN
Menurut KBBI, baku merupakan tolok ukur yang berlaku untuk kuantitas atau kualitas yang ditetapkan berdasarkan kesepakatan; standar. Dalam konteks bahasa, kata baku bisa diartikan tolok ukur kata yang ditetapkan berdasarkan kesepakatan; standar. Di Indonesia standar yang dimaksud ialah mengacu kepada KBBI dan Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI).
Jika kata baku tolok ukur yang sesuai kesepakatan standar, maka kata tidak baku merupakan tolok ukur kata yang belum memenuhi kesepakatan standar dalam KBBI.