Wahai sang maha pemilik cinta
Jagalah aku dengan cintamu
Jangan kau biarkan aku terlena dengan cinta
Wahai sang maha pemilik cinta
Lindungilah aku dengan cintamu
jangan kau biarkan aku ternodai dengan cinta
Wahai sang maha pemilik cinta, Sekiranya aku jatuh cinta
Jatuhkanlah cintaku kepada seseorang yang melabuhkan cintanya kepadamu
Agar semakin bertambah kekuatanku untuk mencintaimu
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!