Mohon tunggu...
Farah Allisya Hanifah
Farah Allisya Hanifah Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Siswi SMK Negeri 1 Pati

Saya suka makanan manis, menyanyi, membaca cerita fiksi, dan saya juga suka uang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Apa Sih Sebenernya Humor Seksis Itu?

16 November 2023   19:00 Diperbarui: 16 November 2023   19:02 89
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi oleh peoplemattres 

Dalam kehidupan, humor memiliki peran besar. Biasanya digunakan untuk menghibur, mencairkan suasana, atau menjalin kedekatan. Namun, masih banyak yang lupa tentang menjaga batasan. Terlebih lagi pada masyarakat patriarki yang masih kerap melontarkan lelucon berbau dan peran gender.

Apa Itu Humor Seksis?

Humor seksis adalah humor yang tujuannya merendahkan, menghina, memberikan strerotip memberdaya, dan menjadkan individu sebagai objek berdasarkan gender.

Humor seksis termasuk humor penghinaan atau disparagement humor. Artinya, merendahkan beberapa kelompok sosial.

Target Humor Seksis

Humor seksis tidak memandang gender. Jadi baik laki-laki maupun perempuan bisa saja menjadi target dari lelucon ini. 

Tetapi berdasarkan hasil observasi, humor seksis cenderung banyak disampaikan oleh laki-laki. Artinya, perempuan seringkali menjadi korban atau objek humor seksis.

What Should We Do?

1. Berhenti untuk tertawa

Jika ikut tertawa maka pelaku menganggap perilakunya tidak bermasalah.

2. Menegur jika dijadikan humor seksis

Begitu juga degan teman lainnya, mereka memiliki hak untuk menegur temannya agar tidak melontarkan humor seksis kepada orang lain.

Humor Seksis Ngga Boleh Didiamkan

1. Termasuk kekerasan verbal

Tanpa disadari, dengan mengomentari fisik, bersiul dengan tujuan menggoda, merendahkan orang lain dengan membawa gendernya itu sudah termasuk bentuk kekerasan verbal lho!

2. Membuat lelucon seksis menjadi lumrah

Bila kita 'tutup telinga', maka perendahan martabat pada suatu gender tidak akan berakhir.

Itu tadi yang dapat saya sedikit jelakan mengenai Humor Seksis. Yuk, sama-sama kita menghentikan adanya humor seksis demi kenyamanan bersama!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun