Mohon tunggu...
Ali Maksum
Ali Maksum Mohon Tunggu... Guru - Education is the most powerful weapon.

Guru, Aktifis dan Pemerhati pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Memahami Capaian Pembelajaran (CP)

8 Juni 2023   12:14 Diperbarui: 3 Juli 2023   08:35 555
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Capaian pembelajaran adalah Kompetensi yang harus di capai oleh peserta didik dalam satu fase. Capaian pembelajaran ini ditetapkan oleh pemerintah namun untuk memandu kegiatan pembelajaran sehari-hari capaian pembelajaran yang selanjutnya disebut CP perlu diuraian  lebih operasional dan konkret. Capaian Pembelajaran ini merupakan bagian dari kurikulum operasional satuan pendidikan. Proses berfikir dalam merencanakan pembelajaran dapat digambarkan menajdi 4 tahap yaitu: 

1. Memahami CP

2. Merumuskan Tujuan Pembelajaran.

3. Menyusun alur tujuan pembelajaran.

4. Merancang Pembelajaran.

Pada pembahasan ini akan belajar bagiamana memahi CP. Capaian Pembelajaran disusun dalam fase. Satu fase terdiri dari 1 sampai 3 tahun. Jadi dalam hal ini fase tidak sama dengan kelas. Fase merupakan kompetensi. Sedangkan kelas menunjukkan kelompok berdasarkan usia. Oleh karena itu untuk melaksanakan pembelajaran dalam satu fase pendidikan sebaiknya melakukan  kolaborasi dan komunikasi sesama rekan pendidik yang sama-sama mengajar pada satu fase yang sama. Sebagai contoh CP pada fase D berlaku pada kelas VII , VIII dan IX. Saat merancang pembelajaran pendidik dari kelas VII hingga kelas IX perlu duduk bersama untuk menentukan rencana batasn kompetensi di setaip jenjang. 

Dengan begitu komptensi yang akan dicapai peserta didik dapat dipelejari secara berseninambungan. Pendidik juga dapat menyampaikan informasi terkait karakteristik peserta didik di setiap jenjang. atau informasi lain yang dubutuhkan dalam merancang pembelajaran. Untuk memahami capaian pembelajaran ada 4 langkah.

1. Memahami Rasional.

Rasional menjelaskan alasan pentingnya mempelajrai pelajaran tersebut dan kaitannya denagn profeil pelajar pancasila. untuk membantu memahami bagian ini kita dapat menngunakan pertanyaan pemantik seperti berikut. 

a. mengapa peserta didik perlu belajar pelajaran ini?

b. Apa fokus utama yang ingin dicapai pada fase ini?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun