Konseli yang mempunya masalah psikis (mental disorder) maka salah satu terapi yang dapat disarankan konselor kepada konselinya adalah memperbanyak do'a atau bermunajat kepada Allah Swt. Agar permohonan/doa diijabah oleh Allah Swt, maka setiap orang yang berdoa harus meyakini bahwa doanya akan diterima oleh Allah Swt serta ia harus melaksanakan perintah Allah dengan sebaik-baiknya dan menjauhi segala larangan Allah.Â
Referensi Buku : "Konseling dan Terapi Islam"
Karya : Prof. Dr. Lahmuddin Lubis, M.Ed.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!