Mendaki gunung bukanlah kebanggaan, Kawan
Karena kalau kita anggap
pendakian gunung itu kebanggaanÂ
Maka jangan lupa, penduduk setempat
bahkan setiap hari
Mencari kayu bakar, rotan, dan sebagainya disana
Bahkan anak-anak mereka pergi memancingÂ
ke danau di gunung
Berangkat pagi, pulang sore
Mengunjungi sebuah kota, New York, London, Paris
juga bukan prestasiÂ
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!