Nominal : merupakan atribut yang mengenali sebuah perbedaan sifat, yang memiliki tujuan untuk membedakan antara nilai yang satu dengan yang lainnya.
Binary : merupakan atribut nominal yang hanya dua kategori atau menyatakan (0) dan (1) dimana (0) itu salah/kosong sementara (1) itu benar/ada.
Ordinal : merupakan atribut yang mengkategorikan infromasi tentang suatu tahapan yang dapat dijadikan sebuah pembeda.
Numeric : merupakan atribut yang dapat diukur (kuantitatif) dengan tipe integer yang biasa digunakan. Pada atribut ini memiliki 2 jenis yaitu Interval dan Ratio.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H