Mohon tunggu...
Alfrina Diany
Alfrina Diany Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

When life gives you lemon, make lemonade

Selanjutnya

Tutup

Book

Plot yang Bagus dari Series Kelima "Artemis Fowl: Dan Koloni yang Hilang"

17 Oktober 2023   21:21 Diperbarui: 17 Oktober 2023   21:28 57
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Buku kelima dari series Artemis Fowl ini dengan series yang dinamai "Artemis Fowl and The Lost Colony" dengan judul terjemahan "Artemis Fowl dan Koloni yang Hilang". Pada series kelima nya ini, penulis mulai mengeluarkan latar-latar yang tidak terduga. Masih seperti biasanya, buku ini diisi dengan humor, action, fantasi, tetapi tetap menghadirkan konflik yang serius.

Dimulai dari Artemis yang sudah berhasil bertransformasi dari "dalang criminal" menjadi "remaja jenius". Dilanjut dengan Inti dari alur pada series kelima ini yaitu orang lain sudah mengetahui tentang keberadaan peri, yaitu peri kedelapan. Pada alur di series kelima ini "orang lain" tersebut memiliki kemiripan dengan versi tua dari Artemis, namanya adalah Minerva Paradizo. Ia memiliki kejeniusan yang mirip dengan versi tua dari Artemis. Tetapi bedanya Minerva ingin mengeksploitasi peri demi keuntungan pribadinya sedangkan Artemis harus menghentikannya meskipun tidak mudah.

Puncak dari konfliknya terjadinya konfrontasi intelektual antara Artemis dengan Minerva, dimana keduanya mencoba untuk saling mengecoh satu sama lain.

Urutan Plot dari buku ini dibuat dengan bagus, oleh karena itu, kamu harus membaca bukunya!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun