Mohon tunggu...
Alfini Khoirina Rosyada
Alfini Khoirina Rosyada Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga

Hobi saya menggambar, saya memiliki rasa keingintahuan besar akan suatu hal yang menarik bagi saya.

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Perawat ialah Sosok Bidadari Tanpa Sayap, Benarkah itu?

27 November 2024   11:15 Diperbarui: 27 November 2024   11:25 27
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Maka itulah mengapa mereka disebut sebagai bidadari tanpa sayap, mengingat besarnya pengaruh mereka yang membuat pasien semangat untuk sehat kembali. Profesi perawat juga memiliki peluang karir yang sangat luas. Mereka bisa bekerja di rumah sakit, klinik, puskesmas, sekolah, dan dapat membuka jasa rawat bayi/ homecare, bahkan di perusahaan besar yang membutuhkan layanan kesehatan. 

Seiring meningkatnya kebutuhan layanan kesehatan, permintaan untuk perawat terampil semakin meningkat. Ini menandakan bahwa prospek kerja perawat menjanjikan. Jika ingin mengejar indeks kesehatan nasional, setidaknya kita membutuhkan 1,7 juta perawat, ini menjadi signal penting bahwa prospek masa depan perawat Indonesia di dunia kerja sangat cerah. 

Meskipun sekarang ini masih banyak sekali argumen-argumen yang menyatakan bahwa perawat merupakan profesi yang tidak menjanjikan, tidak worth it, NO! Itu semua kurang tepat karena selain perannya yang luar biasa hebat, prospek kerja pun luas.  

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun