Sabtu, 2 Agustus 2019, telah dilakukan program monodisiplin oleh Satria Alfarisi Saputra selaku Mahasiswa KKN Undip Tim II Tahun 2019 dimana pemaparan mengenai Meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup yang baik dan benar menurut hukum sebagai bagian dari kaidah sosial, yang pemaparan ini bertarget pada para Warga desa Karangdowo, kec. kedungwuni
Menurut hasil survey yang dilakukan banyak sekali sampah yang di buang sembarangan, yang di buang di pinggir sungai, yang mengakibatkan sungai tersebut menjadi tercemar.Â
Peningkatan kesadaran akan pentingnya menjaga lingkungan sangat di perlukan, dan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat bahwa hukum juga hadir sebagai sesuatu yang urgen dalam aspek lingkungan.Â
Kegiatan ini diharapkan bisa menumbuhkan kesadaran akan penting nya menjaga lingkungan dan kegiatan ini bisa menumbuhkan bahwa agar setiap warga mempunyai andil untuk menjaga lingkungan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H