Mohon tunggu...
Alex Berardi
Alex Berardi Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Ganjar Pranowo Terbaru Menanggapi Persoalan Bawang Putih

10 April 2018   14:13 Diperbarui: 10 April 2018   15:31 239
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ganjar Pranowo terbaru saat menangapi keluhan dari petani bawang putih Desa Petarangan, Kecematan Kledung, Kabupaten Temanggung tentang harga bawang putih yang merosot turun dari harga sebelumnya. Gubernur Ganjar Pranowo mendapatkan surat edaran yang menyatakan harga tertinggi bawang putih, surat edaran tersebut dari Direktorat Jendral Pertanian dan Tanaman Pangan Kementrian Pertanian. Dari surat edaran tersebut Ganjar Pranowo berencana akan membawanya ke Jakarta untuk ditanyakan kepada Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaeman.

Ganjar Pranowo Terbaru, menanggapi keluahan petani

Aksi Ganjar Pranowo Terbaru Setelah mengetahui surat edaran dari Direktorat Jendral Pertanian dan Tanaman Pangan Kementrian Pertanian yang mengatur soal harga tertinggi penjualan bawang putih beliau memutuskan untuk membawa surat tersebut ke Jakarta dan ingin berbicara mengenai hal itu terhadap Menteri Pertanian Andi Amran Sulaeman.

"Petani bawang putih sebentar lagi akan segera panen, ada keluhan dari mereka tentang surat edaran dari Dirjen Pertanian dan Tanaman Pangan yang mengatur harga tertinggi bawang basah maksimal Rp11 ribu per kilogram. Padahal, harga beli benihnya saja Rp80 ribu per kilogram. Kita akan coba bicara dengan Pak Menteri Pertanian, agar ada solusi khususnya," kata Ganjar.

Beliau juga akan mengajarkan para petani untuk berjualan secara online, agar menimalisasi hal tersebut terulang, dan mengharapkan dapat meningkatkan pemasukan kepada petani.

Reaksi Ganjar Pranowo Terbaru mengenai harga Bawang putih

Reaksi Ganjar Pranowo Terbaru mengenai harga Bawang putih sangat lah kaget dan merasa prihatin karena dari surat edaran tersebut menyatakan bahwa harga tertinggi dari penjualan bawang putih perkilo berkisar 11 ribu rupiah, sedangkan harga bibit yang harus di bayarkan petani sekitar 80 ribu rupiah perkilo, hal itu sangat terasa berat bagi para petani bawang putih daerah temanggung bahkan daerah lainnya, bahkan beliau juga mengkhawatirkan para petani  bawang putih tersebut mendapatkan rugi yang besar bahkan gulung tikar. Sehingga beliau memutuskan untuk membawa surat edaran yang diterima dari lapor gub tersebut ke Jakarta untuk ditanyakan langsung kepada Menteri Pertanian.

Ganjar Pranowo Terbaru kali ini mendapatkan keluhan dari petani bawang putih daerah Temanggung, karena harga penjualan bawang yg merosot dan akan mengajarkan petani mengunakan sistem online

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun