Mohon tunggu...
Adriyans jusa
Adriyans jusa Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Mahasiswa jurusan data sience

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop

Kadiv Humas Polri Tegaskan Keharmonisan dan Kemitraan Positif Antara Polri dan Kejaksaan Terjaga

30 Mei 2024   21:42 Diperbarui: 30 Mei 2024   23:44 48
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar : Pribadi/humas polri

Irjen Pol Sandi Nugroho menanggapi pernyataan Kaspuspenkum terhadap kasus Jampidsus Febrei Adriansyah yang di kuntit Densus 88 Antiteror.Sandi menegaskan bahwa tidak ada masalah antara Polri dan Kejaksaan Agung.

Sandi menjelaskan bahwa hubungan antara Polri dan Kejaksaan Agung tetap baik,terlihat dari pertemuan mereka di istana negara pada Senin lalu,dalam pertemuan itu,Kapolri,Jaksa Agung,dan Menko Polhukam memberikan keterangan pada media,bahwa tidak ada masalah terhadap kedua lembaga tersebut.

Menurut Sandi sinergritas dan solidaritas antar lembaga menjadi kunci dalam pertumbuhan ekonomi dan stabilitas keamanan.Dia menegaskan bahwa tidak ada masalah antara Polri dan Kejaksaan Agung karena kedua pemimpinnya telah menyatakan hal yang sama.

Dengan demikian,Sandi menegaskan bahwa Polri maupun Kejaksaan Agung dalam keadaan baik baik saja dan tidak ada konflik yang perlu diperdebatkan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Vox Pop Selengkapnya
Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun