Seperti tulisan saya sebelumnya, bakat hanya mempunyai peran 30 persen saja, namun yang mendomonasi adalah kemauan, sekitar 70 persen (silahkan baca tulisan saya yang berjudul “ah...saya memang nggak bakat”). Namun tahukah anda??, tipe-tipe orang dalam mangembangkan bakatnya. Ini ada sedikit unek-unek dari saya.
Ada tiga tipe orang dalam menembangkan bakatnya:
Pertama: orang bakat yang mau nekuni bakatnya.
Orang ini cenderung akan cepat sukses. Karena dia akan fokus dalam satu bakatnya itu. Nilainya 100.
Kedua: orang tidak bakat, tapi dia serius untuk mengembangkan bakatnya.
Orang ini juga akan mencapai keberhasilan, tapi masih di bawah yang pertama. Nilainya 80.
Ketiga: orang bakat yang kurang mendalami bakatnya itu.
Ini bisa berhasil tapi mempunyai kendala. Nilainya 60 bahkan 40.
Cukup ini dulu aja, semoga bermanfaat.
(Blokagung, kala hari ini saya nggak sekolah, kan udah lulus. hehe. Senin, 06 Juni 2011)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H