Kau ingin tahu,
"Apa itu Kota Aksara?"
Kota kumpulan jejak cerita manusia
di Media Sosial
Beranda tempat sapa pertemuan
Grup sebagai agen perbincangan
Pesan sebagai ungkapan kataÂ
Antara kedua insanÂ
Yang berbagi ceritaÂ
Dengan jarak waktu senggang
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!