Seiring dengan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi banyak ditemukan pengetahuan pengetahuan terapan terbarukan yang bisa di gunakan untuk kepentingan manusia contohnya seperti Biogas
Biogas adalah tempat energi pengganti berbentuk gas yang bisa diperoleh dari hasil permentasi bahan organik atau limbah organik seperti feses manusia , kotoran ternak seperti kambing , sapi dan lain sebagainya .
Biogas ini bisa digunakan untuk pengganti lpj yakni biogas yang sudah di permentasi dari kotoran sapi bisa dipindahkan ke gas lpj menggunakan konpresor sehingga bisa di gunakan untuk menyalakan kompor seperti biasanya
Disamping Biogas banyak manfaatnya juga ramah lingkungan karena biogas tidak mengandung polusi atau pun globalworming (pemanasan global) selain itu biogas bisa digunakan untuk pembangkit listrik seperti lampu dan lain sebagainya
Penggunakan biogas ini bisa membuat hemat yang tentunya bernilai ekomomis kalau menggunakan biogas sebagai energi pengganti untuk gas lpj ataupun pembangkit tenaga listrik
Oleh karena itu tidak ada salahnya menggunakan biogas yakni permentasi kotoran ternak menjadi bahan pengganti yang sangat bermanfaat untuk kebutuhan manusia yang ramah lingkungan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H