Mohon tunggu...
Faisol
Faisol Mohon Tunggu... Lahir di Jember - Jawa Timur, Anak ke 2 dari enam bersaudara.

Instagram : akhmadf_21 Twitter : @akhmadf21

Selanjutnya

Tutup

Analisis Pilihan

PKS Tetap Mendukung Kandidasi Anies-Cak Imin, Poros Keempat Ambyar

16 September 2023   21:06 Diperbarui: 16 September 2023   21:24 144
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hasil musyawarah Majelis Syuro partai Keadilan Sejahtera, memutuskan dukungan Anies - Cak Imin tanpa syarat, Sumber : padek.co

"Dukungan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang memutuskan dan menetapkan Abdul Muhaimin Iskandar yang akrab di sapa Cak Imin sebagai Bakal Calon Wakil Presiden mendampingi Anies Baswedan"

Hasil musyawarah Majelis Syuro partai PKS langsung di bacakan oleh presiden PKS Ahmad Syaikhu.

PKS menetapkan nama Anies Baswedan tetap sebagai bakal calon Presiden dan Cak Imin sebagai bakal calon wakil presiden.

Penetapan nama cak Imin hasil musyawarah Majelis Syuro PKS di bacakan pada Jumat (15/09/23).

Kini sudah resmi partai keadilan sejahtera tersebut memberikan dukungan penuh terhadap proses kandidasi Anies Baswedan dan Cak Imin sebagai Bacapres dan Bacawapres pada pemilu yang akan datang.

Bergabungnya PKS tanpa memberikan Syarat merupakan hasil musyawarah sesuai dengan AD/ART PKS, sehingga saat ini dukungan penuh terhadap Anies dan Cak Imin dari partai PKS semakin membuat koalisi perubahan semakin menguat.

Nama yang di pilih masih sama yakni Koalisi Perubahan untuk persatuan (KPP) yang terdiri dari Partai NasDem, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

Dengan bergabungnya PKS bersamat  Nasdem dan PKB, semakin memberikan ruang yang kecil akan terciptanya poros keempat pada pemilu yang akan datang.

Selamat Tinggal Poros Keempat !

Pasca di tetapkannya Cak Imin sebagai bakal calon wakil presiden mendampingi Anies Baswedan, partai Demokrat yang semula satu koalisi dengan PKS dan NasDem pada akhirnya mencabut dukungan terhadap proses dukungan pencalonan Anies Baswedan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Analisis Selengkapnya
Lihat Analisis Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun