Mohon tunggu...
Faisol
Faisol Mohon Tunggu... Wiraswasta - Lahir di Jember - Jawa Timur, Anak ke 2 dari enam bersaudara.

Instagram : akhmadf_21 Twitter : @akhmadf21

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

Pernikahan Virtual yang Sempat Viral di Jagad Maya

22 November 2021   07:50 Diperbarui: 25 November 2021   03:09 652
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi prosesi akad nikah secara daring di Kantor Urusan Agama. (ANTARA FOTO/DESTYAN SUJARWOKO via kompas.com)

Pernikahan virtual yang sudah viral itu memang di upload oleh Salman Alfarisi yang merupakan vendor atau penanggung jawab dari acara tersebut.

Meski mempelainya sendirian dan mempelai pria hadir secara virtual itu tidak mengurangi rasa syukur dan kebahagiaan dari sang mempelai, sebab keduanya sudah bersepakat dengan konsep secara virtual tersebut.

Acara pernikahan yang dilaksanakan pada 10 November 2021 di Cemara Ballroom, Javanine 2 resto, Malang, Jawa Timur itu berlangsung tanpa ada upacara adat, Tutur Faris, Vendor yang menangani berlangsungnya acara tersebut.

Diketahui sang mempelai pria tidak bisa hadir dalam momen yang bahagia itu, karena posisinya yang sedang berada di luar negeri dan tidak bisa pulang pada momen acara pernikahan yang berlangsung pada saat itu.

Kecanggihan teknologi tidak terbatas oleh jarak ruang dan waktu 

Menjadi pelajaran bagi kita semua, bahwa dunia seakan sudah tidak dibatasi oleh jarak dan ruang, sebab berbagai acara apapun bisa dilaksanakan tanpa harus bertatap muka.

Di sinilah bahwa kehadiran tekhnologi turut banyak memberi manfaat, selama kita menggunakannya dengan baik, tanpa mengurangi sebuah esensi, terutama dalam hal pernikahan itu sendiri. 

Meski momen kebahagiaan itu tidak secara langsung berdampingan di alam nyata itu, namun karena ada kesibukan dsn berbagai hal yang menjadi kendala, sehingga pernikahan virtual yang viral itu tidak lantas mengurangi menyatunya dua hati dalam ruang yang berbeda.

Momen Kebahagiaan hadir secara virtual 

Apa ada yang salah dengan momen tersebut? Tentu saja hal itu membuka cakrawala berpikir kita, bahwa hal itu tidak ada yang salah karena dilakukan melalui prosedur yang telah di tetapkan oleh perundang-undangan di negeri kita.

Meski sang mempelai pria secara fisik tidak bisa hadir, namun pertanggungjawabannya hadir pula secara virtual, sehingga tidak mengurangi ensemsi dari pernikahan itu sendiri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun