Mohon tunggu...
Akbar Pitopang
Akbar Pitopang Mohon Tunggu... Guru - Berbagi Bukan Menggurui

Mengulik sisi lain dunia pendidikan Indonesia 📖 Omnibus: Cinta Indonesia Setengah dan Jelajah Negeri Sendiri terbitan Bentang Pustaka | Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta | Ketua Bank Sampah Sekolah | Teknisi Asesmen Nasional ANBK | Penggerak Komunitas Belajar Kurikulum Merdeka | Akun ini dikelola Akbar Fauzan, S.Pd.I

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Pentingnya Alat Pemadam Api Ringan (APAR) untuk Darurat Kebakaran di Sekolah

1 Januari 2023   10:28 Diperbarui: 2 Januari 2023   19:31 1537
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pentingnya keberadaan APAR di sekolah (foto Akbar Pitopang)

Untuk itu, ada persyaratan teknis APAR yang perlu diperhatikan, yakni:

  1. Tabung harus dalam keadaan baik (tidak berkarat).

  2. Etiket harus berisi informasi yang dapat dibaca dan dimengerti dengan jelas.

  3. Segel harus dalam keadaan utuh.

  4. Selang harus tahan terhadap tekanan tinggi dan dalam keadaan baik.

  5. Bagian tutup harus dalam keadaan baik dan terpasang dengan erat.

  6. Untuk storage pressure, tekanannya tidak boleh kurang dari batas yang telah ditentukan antara 13 sampai dengan 15 bar.

  7. Untuk tipe cartridge, dipastikan tidak ada kebocoran pada membran tabung gas.

  8. Belum lewat masa efektifnya.

  9. Jika sudah dipakai atau drop pada pressure segera diisi.

Penyampain informasi dilakukan dengan komunikasi dua arah agar terciptanya kelancaran informasi, mengatasi ambiguitas dan menciptakan motivasi dan menghadirkan suasana yang menyenangkan dalam proses pelatihan atau sosialisasi di lingkungan sekolah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun