Semuanya kini menjadi biasa
sangat biasa
tak ada yang istimewa
beginilah adanya..
Lolongan terompet itu
hanya sekejap saja
tergantikan oleh suara suara
ratapan anak bangsa..
Gemerlap kembang api, kini
surut padam
tatapan mata kosong
menjejali hiruk pikuk di sudut asa..
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!