Sudahlah, mari kita sama-sama akhiri model kampanye atau pencitraan yang seperti itu, model kampanye yang sudah terbukti nyata memecah belah bangsa ini sedemikian rupa, model pencitraan yang terbukti telah menghambat kemajuan dan perkembangan bangsa kita, bahkan hingga mengorbankan nyawa-nyawa rakyat yang sifatnya sia-sia.
((Rahmad Agus Koto))
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI