Seluruh rangkaian kegiatan berjalan lancar dan mendapatkan tanggapan positif dari lansia dan kader kesehatan di Kelurahan Gedong terhadap materi penyuluhan, partisipasi aktif dalam senam otak serta pengimplementasian skrining Mini-Cog. Melalui program ini, diharapkan lansia dapat memahami demensia, termasuk faktor penyebab, tanda-tanda dan upaya pencegahannya. Selain itu, diharapkan kader kesehatan dapat menerapkan skrining Mini-Cog pada lansia serta mendorong praktik senam otak sebagai upaya pencegahan demensia. Tim KKN juga memberikan materi tentang demensia dan video senam otak kepada ibu Bidan untuk dibagikan kepada kader kesehatan sebagai sumber informasi di masa mendatang
Penulis : Ajeng Sekar Larasati Gunawan Putri (KKN UNDIP Tim II Kelurahan Gedong)
Lokasi : Kelurahan Gedong, Kecamatan Pracimantoro, Kabupaten Wonogiri
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H