Mohon tunggu...
aisyah nurawwalia
aisyah nurawwalia Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

anak pertama dari keluarga sederhana yang kini sedang melanjutkan pendidikannya ke jenjang D4 keperawatan anestesiologi di universitas muhammadiyah purwokerto

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Menangani Limbah Sungai di Tempat Umum

10 November 2023   16:59 Diperbarui: 10 November 2023   17:07 105
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.


LITERASI EKOLOGI MENANGANI LIMBAH SUNGAI DI TEMPAT UMUM

Ekosistem sungai adalah sistem ekologi yang terdiri dari unsur biotik dan abiotik yang berinteraksi di sepanjang aliran air sungai dan sekitarnya. Ekosistem sungai merupakan lingkungan yang sangat penting di berbagai belahan dunia karena memiliki peran signifikan dalam menjaga keanekaragaman hayati, menyediakan sumber daya air, dan memberikan berbagai manfaat bagi manusia dan lingkungan. 

Oleh karena itu ekosistem Sungai memiliki pengaruh penting dalam kehidupan Masyarakat maupun kehidupan organisme yang ada di dalam Sungai. Namun ekosistem Sungai seringkali terancam oleh pencemaran limbah yang di akibatkan oleh perbuatan manusia.

Pencemaran limbah dalam Sungai merupakan masalah serius yang dapat merusak ekosistem Sungai serta memberi pengaruh besar bagi lingkungan Masyarakat seperti pencemaran air dan masalah Kesehatan. Oleh karena itu penting bagi kita dalam mengolah limbah dengan benar, baik di lingkungan rumah maupun tempat umum.

Dok pribadi
Dok pribadi

Limbah yang mencemari Sungai tersebut bersumber dari tempat umum itu sendiri dan berbagai tumbuhan yang sudah mati dibiarkan begitu saja tanpa ada yang menangani, serta Sungai tersebut dijadikan sebagai tempat pembuangan akhir oleh Masyarakat setempat

Di bawah ini merupakan beberapa panduan praktis tentang bagaimana kita menangani limbah dengan benar di tempat yang sesuai :

Memilah sampah merupakan Langkah utama dalam menangani limbah dengan baik yaitu dengan cara memisahkan sampah organic dan sampah anorganik yang dengan itu memudahkan dalam proses pendauran sampah

Daur Ulang adalah cara yang efektif untuk mengurangi dampak limbah terhadap lingkungan. Banyak bahan seperti kertas, plastik, dan logam dapat didaur ulang. Pastikan untuk membuang sampah daur ulang ke tempat yang sesuai, seperti tempat daur ulang yang tersedia di komunitas Anda.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun