Mohon tunggu...
Aing Lee
Aing Lee Mohon Tunggu... Musisi - Sharing is Beautiful

Gak pandai Berbicara, Tapi masih Bisa Nulis..

Selanjutnya

Tutup

Nature

Cara Membuat Animasi Kompasiana

30 Juli 2013   22:02 Diperbarui: 24 Juni 2015   09:49 535
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar : http://stat.ks.kidsklik.com/statics/files/2013/06/13718802381401187382.png

[caption id="" align="alignnone" width="228" caption="sumber gambar : http://stat.ks.kidsklik.com/statics/files/2013/06/13718802381401187382.png"][/caption] Hallo sobbat muda, apa kabarnya?.semoga naik-baik saja. Kali ini saya akan share tentang membuat animasi dengan menggunakan Program Adobe Flash, dengan format contoh saya ambil dari gambar logo/icon Kompasiana "mohon izin mas admin Kompasiana" yang saya akan jadikan objek animasinya, berhubung sharenya di Blog Kompasiana. nah dibawah ini previewnya. Bagian Preview diatas merupakan animasi format swf yang dimana fungsi animasi jenis swf adalah sebagai bentuk gambar yang beranimasi dengan menggunakan satuan vector bukan bitmap, jadi jelas gambar vector akan terlihat lebih halus dibandingkan dengan gambar bitmap. Nah! gambar-gambar dinamis swf ini banyak kita jumpai pada sebuah web site sobb...! terkadang agar web kita terlihat lebih menarik dan cantik, maka banyak orang menggunakan swf ini sebagai penghias web nya. OK, Langsung saja sob ikuti langkah-langkah pembuatannya. Langkah pertama, Buka aplikasi Adobe Flashnya. dan Buat ukuran dimensinya menjadi 400 X 400 pixel dengan cara, klik kanan pada stage, pilih document properties, lalu atur ukuran dimensionnya. hingga seperti ini .. [caption id="attachment_257414" align="alignnone" width="350" caption="Document properties (dok pribadi)"]

1375193693871214718
1375193693871214718
[/caption] setelah dibuat seperti ini, klik OK. dan buatlah layer menjadi 3 layer seperti dibawah ini dengan cara, klik kanan pada layer, insert layer, dan double klik untuk merubah nama layernya. [caption id="attachment_257415" align="alignnone" width="247" caption="Layer (dokumen Pribadi)"]
13751938081893277687
13751938081893277687
[/caption] setelah itu, klik layer icon pada frame 1, dan masukan gambar obejk "bentuk gambar apa saja" disini saya gunakan icon Kompasiana. dengan cara klik file, import, import tostage dan cari gambar yang ada di komputer anda. sehingga menjadi seperti ini : [caption id="attachment_257416" align="alignnone" width="415" caption="Insert picture (dok pribadi)"]
13751940211697618198
13751940211697618198
[/caption] setelah selesai, sekarang kita ubah objek ini menjadi symbol movie clip, dengan cara, klik kanan pada objek, klik convert to symbol, pilih movie clip, dan ubah registrasi menjadi ke bawah paling kanan, agar animasinya bergerak mulai dari pojok kanan bawah, seperti ini : [caption id="attachment_257417" align="alignnone" width="426" caption="convert to symbol (dok pribadi)"]
13751942071190250712
13751942071190250712
[/caption] setelah selesai, klik free transofrm tool untuk menggeser objek menjadi kecil ke arah pojok kanan bawah, [caption id="attachment_257419" align="alignnone" width="54" caption="transform tool (dok Pribadi)"]
13751943761778946863
13751943761778946863
[/caption] [caption id="attachment_257421" align="alignnone" width="354" caption="transform tool (dok pribadi)"]
13751944391010166336
13751944391010166336
[/caption] setelah selesai, sekarang kita beralih ke frame 10, klik kanan insert keyframe. Pada bagian frame 10, ubah kembali objek gambarnya menjadi besar dengan menggunakan free transorm seperti ini : [caption id="attachment_257423" align="alignnone" width="458" caption="free transform(dok Pribadi)"]
1375194612452434217
1375194612452434217
[/caption] setelah selesai, klik frame 1 pada layer icon, lalu klik menu insert, pilih classic tween, untuk membuat animasi motion tween. [caption id="attachment_257425" align="alignnone" width="294" caption="Motion Tween (dok Pribadi)"]
1375194756336486772
1375194756336486772
[/caption] Setelah selesai, untuk lebih jelasnya. lihat pada bagian video tutorial dibawah ini : Artikel yang berkaitan - JADIKAN FOTOMU MENJADI DP BLACKBERRY - Bikin Quiz Interactive Untuk Ulangan Sekolah


Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun