Di MAN 1 Medan, sekolah menengah atas yang terkenal dengan prestasi akademis dan kegiatan ekstrakurikuler nya, dua sahabat karib bernama Aida dan Syifa menjalani hari-hari penuh cerita. Mereka sudah bersahabat sejak duduk di bangku kelas 10, dan kini, di tahun terakhir mereka, ikatan persahabatan itu semakin kuat.
Syifa adalah gadis yang energik dan penuh semangat. Dia selalu aktif dalam berbagai kegiatan sekolah, mulai dari LKD Osim hingga jurnalistik. Sementara itu, aida adalah sosok yang lebih tenang dan pemalas. Syifa sering menghabiskan waktu di kelas dan ekstrakurikuler. Meski memiliki kepribadian yang berbeda, mereka saling melengkapi dan selalu ada satu sama lain.
Suatu hari, di jam pulang sekolah aida dan Syifa membuat rencana untuk mengerjakan tugas ukbm nya sampai sore agar besok bisa di kumpulkan dengan cepatÂ
"aida : Syifa pulang sekolah ayok ngerjain ukbm ya
"Syifa:ayok lah da
 Setiap pulang sekolah, mereka menghabiskan waktu di kelas untuk belajar bersama. Syifa selalu mengasih tau sebagian jawaban yang aida gak tau , sementara Aida membantu Syifa menjaga semangat dengan candaan dan cerita-cerita lucunya.
Setelah sebagian tugas siap besok nya dua sahabat ini mengumpulkan tugasnya di kantor guru untuk menjumpai guru " nya sekalian menyetorkan ujian lisannya yang sempat belom dia sempat setorkanÂ
setelah mengumpulkan tugas dua sahabat ini pas di jam istirahat langsung ke kantin untuk belik jajan bersama dan siap jajan aida dan Syifa balik lagi ke kelas untuk memakan jajanan yang mereka belik tadi di kantin
Ketika pulang sekolah Syifa dan aida masih di kelas Syifa mengerjakan tugasnya dan aida menghafal ujian lisannya yang belom sempet dia hafalÂ
Semenjak tugas sekolah sekolah siap masuk lah ujian dan siap ujian masuk lah perpisahan dan kami janjian akan masuk universitas yang sama dengan jurusan yang berbeda aida di jurusan piaud dan Syifa di jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam
Sejak hari itu, Aida dan Syifa semakin yakin bahwa persahabatan mereka adalah salah satu hal terpenting dalam hidup mereka. Mereka berjanji akan selalu mendukung satu sama lain, tidak hanya di masa sekolah, tetapi juga di masa depan.