Mohon tunggu...
Ahyarros
Ahyarros Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger | Editor book | Pegiat literasi dan Perdamaian |

Blogger | Editor book | Pegiat literasi dan Perdamaian |

Selanjutnya

Tutup

Money

Bandini Surganya Pencinta Kopi Lombok

1 Oktober 2014   06:21 Diperbarui: 20 Oktober 2015   00:03 57
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption id="attachment_347657" align="aligncenter" width="518" caption="Suasana di Bandini Koffie"][/caption]

Tak dipungkiri, menjatuhkan pilihan untuk bersantai sembari menikmati secangkir kopi hangat sekarang ini tidaklah mudah. Ini semakin menjamurnya cafe yang menawarkan secangkir kopi dengan citrarasa terbaik. Mereka seakan akan berlomba-lomba hadir memberikan pilihan baru dalam menikmati ragam minuman tersebut. Pada Agustus 2013 telah hadir “Bandini Koffie”.

Ini adalah sebuah arena baru untuk bersantai sembari menikmati berbagai pilihan varian kopi yang tentunya terbuat dari biji kopi pilihan lokal khas kopi Dusun Prabe, sampai kopi tepal dikaki lereng gunung Tambora. Terselip di jalan menuju bekas bandara lama Rembige dan tepatnya di sebelah SMA 7 Kota Mataram, anda dapat menemukan Bandini Koffie dengan mudah.

Bandini Koffie dibangun ditata dalam gaya klasik yang menarik. Anda dapat melihat interior yang dilengkapi dengan simbol-simbol propaganda seperti simbol lampu dan lukisan. Di tempat ini anda akan menemukan anda akan mendapatkan secangkir kopi yang tentunya disajikan dari biji kopi pilihan khas lokal.
[caption id="attachment_347658" align="aligncenter" width="576" caption="Puluhan penikmat sedang menikmati racikan Bandini Koffie "]

14132549041525964319
14132549041525964319
[/caption]

Nikmatilah  citrarasa kopi dari biji kopi asli seperti kopi Tepal yang menawarkan aroma wangi yang khas , ada juga kopi asli Lombok (Lereng gunung Prabe). Ya, semua itu anda bisa nikmati hannya di Bandini Koffie. Jika anda pengemar kopi yang disajikan dengan coklat, jangan lupa untuk mencoba  Mocha Latte minuman ini begitu digemari karena rasanya yang menyegarkan dan manis dalam takaran yang tepat, sehingga tidak akan membuat  anda merasa mual.

Dan bahkan setelah setelah coklatnya mencair, rasa mocca-nya tetap dapat anda rasakan. Tidak ketinggalan  kopi cap 555, salah satu minuman yang harus masuk ke dalam list pesanan anda. Ini adalah kopi dengan rasa manis yang sempurna, lengkap dengan aroma kopi asli yang semakin melengkapi saat-saat menikmati waktu luang anda.
[caption id="attachment_347659" align="aligncenter" width="576" caption="Kopi Tubruk khas racikan Bandini Koffie"]

1413255115153005968
1413255115153005968
[/caption]

Untuk pilihan yang lebih berat lagi, anda dapat menjatuhkan pilihan pada kopi khas racikan lokal  pemilik bandini coffe. Pengalaman tak terlupakan dalam menikmati kopi juga akan anda dapatkan dalam menikmati kopi lokal yang namanya pun kondang sampai mancaneagara. Penasaran? Silahkan datang ke Bandini Koffie. Atau bisa hubungi Imam/Nuniks pemilik "Bandini Koffie" di https://www.facebook.com/imam.sofian.39?fref=ts

Penulis aktif di Komunitas Kampung Media, Kompasiana.com, ahyarrosi.blogspot.com. @AhyarRos, HP (081907 4104 37).Awardee Lembaga Dana Penggelola Pendidikan (LPDP).

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun