Mohon tunggu...
ahmat rofiq wahyudi
ahmat rofiq wahyudi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa S1 Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Airlangga

Musik dan Olahraga

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

OOTD (Outfit of The Day) Menjadi Budaya Tersendiri di Indonesia

30 Juni 2022   00:20 Diperbarui: 30 Juni 2022   00:43 1025
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Dengan seiring berkembangnya kehidupan, perlahann kehidupan berubah dengan pesat. Perkembangan dari  tekhnologi, makanan,  hingga fashion. Dari perkembangan itu, menjadikan masayarakat Indonesia mengikuti alur perkembangan dunia. Juga dengan adanya internet, masyarakat Indonesia menjadi tahu dan mengikuti tren-tren yang sedang pupuler saat ini. 

Menjadikan internet sebagai alat untuk mengembagkan keinginan yang positif dengan tren-tren yang ada. Tanpa sadar, perlahan masyarkat Indonesia menjadi pribadi yang maju.

Saat ini dari berbagai media sosial tranding yang sangat menonjol adalah fashion. Arti Fashion secara umu adalah gaya berpakian sehari-hari dari seseorang, yang menjadikan seseorang menjadi tampil percaya diri dengan gaya mereka. 

Di indonesia memiliki banyak suku dan daerah yang berbeda, dimana setiap suku dan daerah memiliki baju adat yang menjadi ciri khas mereka, namun dengan adanya tren fashion ini tidak melunturkan kebudayaan baju adat yang sudah ada sejak nenek moyang mereka. 

Masyarakat Indonesia masih melestarikan baju adat ini dalam berbagai acara seperti perkawinan, karnaval budaya, dan lain-lain. Saat ini fashion memiliki istilah yang disebut OOTD.

 OOTD merupakan kepanjangan dari Outfit Of The Day, jika diartikan seseorang menunjukan pakaian yang dikenakannya dari ujung kepala hingga ujung kaki. Kata OOTD pertama populer pada tahun 2013 hingga sekarang masih menjadi tranding publik.

Dari media platform Instagram, OOTD dipopulerkan dari anak-anak muda hingga orang dewasa. Fenomena OOTD membuat masyarakat berani tampil beda dengan unggahan-unggahan foto yang menjadi inspirasi orang-orang yang melihat. 

Tidak heran jika anda melihat orang yang memiliki gaya dan baju yang sama.

Pada tahun 2020, saat terjadi wabah penyakit Covid-19 masyarakat di dunia harus stay at home agar tidak terjadi penyebara wabah penyakit secara terusmenerus. 

Dari situ, masyarakat lebih benyak memunculkan kreatifitas mereka. Saat itu juga tren OOTD populer lagi dibentuk lagi oleh kalangan pemuda Indonesia ditengan pandemi Covid-19, mejadikan budaya yang dipahami sebagai artistik fashion dari kehidupan manusia sebelumnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun