Mas M.Irsyadul Umam menyampaikan :
-Kepemimpinan adalah aktivitas memengaruhi orang orang agar mereka berusaha mencapai tujuan kelompok
-Kata kunci paling utama dalam kepemimpinan adalah berani dan komunikasi
-Dalam komunikasi harus menghargai lawan bicara
-Komunikasi yang baik adalah ketika dia peka terhadap apa yang dibutuhkan lawan bicaranya
-Tipe kepekimpinan ada 2 : fungsi menjalankan tugas dan fungsi pemeliharaan
-Tipe organisasi : fungsi kepemimpinan, Â fungsi perencanaan, fungsi penetapan visi, fungsi pengembangan loyalitas
Mas Nurul Yakin menyampaikan :
-Ikahimatika adalah salah satunya organisasi mahasiswa matematika nasional
-Ikahimatika dipimpin oleh sekjenÂ
-Tujuan Ikahimatika adalah menggalang kerja sama antar himpunan mahasiswa matematika indonesia