LELY SURYANI, S.Pd., SD (Puisi ke 12)
Oleh : Ahmad Fatch
Â
Engkau pegiat literasi
Menjadi tim solid di kelas belajar menulis nusantara PGRI
Selalu aktif dan berkreasi untuk mengedukasi
Â
Lely Suryani
Baca juga: Balada Guru Honorer
Engkau dari Susukan Banjarnegara
Sebuah kota kecil di Jawa Tengah
Mengabdi untuk mencerdaskan generasi penerus ibu pertiwi
Â
Lely Suryani
Engkau menjadi guru penggerak
Memberi teladan, komunitas tergerak
Mendidik murid agar tergerak
Â
Baca juga: Emut Lebak dan Widya Arema (Puisi ke 14)
Lely Suryani
Baca juga: Mencari Sosok Negarawan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!